Di kelas 12 IPS 1, langkah terakhir terbuka lebar, Masa depan terbentang, menanti kita berpadu. Ilmu menjadi pelita, cahaya di setiap langkah, Bersama-sama, kita menjelajahi dunia yang tak terkira. Di antara buku-buku tebal, kita temukan hikmah, Pelajaran hidup, mewarnai kisah setiap lembar. Puisi-puisi ilmu merayap di hati setiap jiwa, Kelas 12 IPS 1, melangkah dengan semangat yang tumbuh. Pagi hari membawa cahaya mentari yang berseri, Menyinari wajah-wajah penuh mimpi dan cerita. Guru-guru bijak, membimbing dengan penuh kasih, Kelas 12 IPS 1, menyongsong masa depan yang cerah. Ekonomi, sosiologi, geografi menyatu dalam cinta, Pemahaman mendalam, menjadi bekal di ujung pintu. Di setiap debat, ide-ide berkembang dan berpulang, Kelas 12 IPS 1, bersatu dalam keberagaman yang indah. Prestasi bukan sekadar angka, melainkan keberanian, Kelas 12 IPS 1, menorehkan jejak di sepanjang perjalanan. Dengan tekad dan semangat, kita gapai cita-cita, Bersama, kita mencipta sejarah, menjadi generasi terpilih. Kelas 12 IPS 1, sepenuh hati berbagi ilmu dan cinta, Persahabatan erat, tak tergantikan sepanjang masa. Hari ini adalah awal, bukan akhir perjalanan kita, Menuju dunia yang menanti, di tangan kita bersama. Jadilah cahaya yang menerangi langkah di masa depan, Kelas 12 IPS 1, berjalan dengan keyakinan yang tak tergoyahkan. Salam perpisahan pada kelas yang penuh kenangan, Melangkah ke dunia baru, menjadi pahlawan sejati.
- M SyawaludinMungkin ada dari kalian yang penasaran gimana sih sebenarnya anak - anak XII IPS 1 ? Atau mungkin cuma sekadar pengen tahu lebih tentang kita. Ini sedikit fakta - fakta yang coba kita tulis.
- Satu Kelas Berisi anak - anak berprestasi
- Kelas hasil
perkumpulan anak setara albert einstein
- Mulai berbaur itu awalnya pas sering seringnya main kartu remi dikelas 11
- Pernah ketauan ngaji bersama, masuk ke BK semua dikasi uang
- Kalau udah gak niat belajar
minta surat dispen biar dapat pulang samaan
- Cita citanya pengen kelas ini terkenal
- Sering dihukum saat upacara
- Pernah ambil semua surat dispen di BK
- Banyak yang bilang kompak padahal
kenyataannya sering berantem
- Cowoknya tanpa geng, ceweknya bergeng geng
- Kemana -
mana pasti samaan
- Nama temen diubah menjadi nama bapak
- Kalau ada yang sakit pasti ada aja spesialis yang buat surat
- Team peduli kelas rata rata anak cowok
- Nyonteknya
wajib samaan
- Yang cowok sering
kumpul buat sekadar makan malem samaan
- Punya sticker yang ditempel dimana mana
-
Kelas banyak drama
- Musholla sekolah jadi kamar mandi
- Pencuri Kantin
- Kelas para juara
- Berisi para top Global Slot
- ...
Ini adalah beberapa guru yang pernah menjadi wali kelas dikelas ini
GURU SEJARAH INDONESIA | WALI KELAS
GURU EKONOMI | WALI KELAS
Beberapa pertanyaan yang sering adek - adek kelas atau banyak orang tanyain. Entah karena penasaran atau apa.
Nah untuk itu mungkin bisa langsung tanya ke orangnya langsung
Karena ga ngambil IPA
Pas covid tuh kelasnya online yaa
Pak Ketua Edy
Mungkin karena sering ketemu diluar sekolah, entah itu keluar nongkrong, makan malam, jalan - jalan, jadi lebih saling mengenal satu sama lain.
Sman 1 sikur, Jl. Raya Paok Motong - Kotaraja Gelora, Loyok, Kec. Sikur, Kabupaten Lombok Timur, Nusa Tenggara Bar. 83662
(0370) 622961